Notification

×

Kategori Berita

Cari Berita

Iklan


 

Iklan

Indeks Berita

Tag Terpopuler

Polsek Pulau Raja Berikan Pengamanan Rawasari Supergrasstrack 2023.

Minggu, 18 Juni 2023 | 04.12.00 WIB | 0 Views Last Updated 2023-06-18T11:12:35Z

ASAHAN-TURANGNEWS.COM - Kapolsek Pulau Raja AKP Maralidang Harahap bersama Personil Polsek Pulau Raja Polres Asahan melaksanakan Pengamanan kegiatan Olaraga Bermotor Rawasari Supergrasstrack 2023, yang digelar di Dusun V Desa Rawasari Kecamatan Aek Kuasan Kabupaten Asahan Sabtu (17/06/2023).

Turut bersama Kapolsek diantaranya, Waka Polsek Pulau Raja Iptu B Hutagaol, Kanit Samapta Polsek Pulau Raja Iptu MT Siregar, Kanit Intelkam Polsek Pulau Raja A Lbn Tobing, Kanit Propam Polsek Pulau Raja Aiptu GM LBN Tobing, Anggota Aiptu MS Siregar, Aiptu J Naibaho, Aipda Ilham, Aipda Herdik Sitorus, Aipda Sunarso, dan Bripka Ar Siregar.

Dalam Kegiatan tersebut kata sambutan dari ketua panitia Rawasari Supergrasstrack 2023, Pengambilan no. Peserta olaraga Bermotor dengan berbagai kelas, Pelepasan peserta olaraga bermotor Rawasari Supergrasstrack 2023 oleh Panitia sebagai tanda dimulainya kegiatan olaraga Bermotor Rawasar Supergrasstrack 2023 tersebut.

Dengan hadirnya Polri di tengah kegiatan warga masyarakat dapat meningkatkan kepercayaan masyarakat kepada POLRI sehingga terciptanya situasi kamtibmas yang aman dan kondusif.

Kegiatan hari pertama Olahraga Bermotor Rawasari Supergrasstrack 2023 berakhir dengan situasi aman dan kondusif dan kegiatan hari kedua dilanjutkan kembali pada hari Minggu 18 Juni 2023. (Nn).

×
Berita Terbaru Update