Notification

×

Kategori Berita

Cari Berita

Iklan


 

Iklan

Indeks Berita

Tag Terpopuler

PLN Cabang Simpang Ulim Salurkan Bantuan Tanggap Darurat Untuk Masyarakat Gampong Blang Seunong.

Rabu, 16 Oktober 2024 | 07.18.00 WIB | 0 Views Last Updated 2024-10-16T14:18:13Z

Keterangan Photo : PLN cabang Simpang Ulim peduli terhadap Masyarakat yang terdampak banjir.



ACEH TIMUR-TURANGNEWS.COM-
PLN cabang Simpang Ulim peduli terhadap Masyarakat yang terdampak banjir dengan memberikan bantuan berupa sembako untuk Gampong Blang Seunong pada Rabu siang bertempat di Kantor PLN Simpang Ulim,diterima langsung oleh Geuchik/Kades Gampong Blang Seunong Dedek Mulyono, Rabu (16/10-2024).


Kepala cabang PLN simpang ulim Agus diwakili oleh wira dan tim memberikan bantuan tanggap darurat korban banjir untuk desa Blang Seunong Pantee Bidari Kabupaten Aceh Timur.


Adapun sembako yang di serahkan 15 Sak Beras,Telur 15 Papan,Minyak Goreng 10 Liter,Indomie Instan 17 Karton serta Gula Pasir 10 Kg.


Agus selaku Kacab PLN Simpang Ulim mengatakan ini bentuk dari kepedulian kami untuk Masyarakat yang terdampak bencana banjir di kecamatan Pantee Bidari khususnya di Gampong Blang Seunong,semoga bermanfaat."Ucapnya.


Geuchik Blang Seunong Dedek Mulyono mengucapkan banyak banyak terimksih kepada PLN Cabang Simpang Ulim dan PLN Induk Idi Rayeuk dan Langsa yang mana hari ini sudah membantu kami Masyarakat Blang Seunong,sekali lagi kami ucapkan terimakasih."pungkas Yono. (Nana Thama).

×
Berita Terbaru Update